Uang elektronik (atau uang digital) adalah uang yang digunakan dalam transaksi Internet dengan cara elektronik. Biasanya, transaksi ini melibatkan penggunaan jaringan komputer (seperti internet dan sistem penyimpanan harga digital). Electronic Funds Transfer (EFT) adalah sebuah contoh uang elektronik.
Uang elektronik memiliki nilai tersimpan (stored-value) atau prabayar (prepaid) dimana sejumlah nilai uang disimpan dalam suatu media elektronis yang dimiliki seseorang. Nilai uang dalam e-money akan berkurang pada saat konsumen menggunakannya untuk pembayaran. E-money dapat digunakan untuk berbagai macam jenis pembayaran (multi purpose) dan berbeda dengan instrumen single purpose seperti kartu telepon.
Uang elektronik merupakan bidang yang menarik dalam kriptografi (lihat, hasil kerja David Chaum), penggunaan uang digital sampai sekarang masih dalam skala-kecil. Satu kesuksesan yang jarang adalah kartu Octopus Hong Kong, yang dimulai sebagai sistem pembayaran transit dan telah tumbuh menjadi sistem uang kas yang banyak digunakan umum. Sukses lainnya adalah jaringan Interac Kanada, yang pada tahun 2000, telah melewati pembayaran uang tunai dalam bidang retail di Kanada. Saat ini semakin gencarnya pihak BANK dalam melakukan pengenalan dan meningkatkan
pehamaman serta pemakaian Uang Digital. Tapi apakah kita sudah siap? Sebahagian masyarakat masih ragu untuk beralih.
Selain bank ada juga beberapaperusahaan yang menangkap peluang ini untuk kemajuan bangsa. salah satunya adalah perusahaan Ustadz Yusuf Mansur.Yaitu Paytren.
Pertanyaannya Apa Itu Paytren??
Paytren adalah products dari PT VERITRA SENTOSA
INTERNASIONAL.
Sebuah teknologi yang akan memudahkan melakukan pembayaran apa saja dan juga bisa menjadi peluang bisnis bagi anda.
Dengan teknologi aplikasi software PayTren maka anda seperti memiliki sebuah mesin ATM dalam genggaman.
Anda dapat melakukan pembayaran tagihan seperti :
- Beli pulsa,
- Bayar listrik PLN,
- Beli token listrik,
- Bayar telkom,
- Speedy,
- TV kabel,
- Tiket pesawat,
- Kereta api,
- Pembayaran asuransi,
- Sedekah
- Berqurban
- Dan apa saja hanya melalui handphone ( gadget ) anda.
Tanpa harus keluar rumah, tanpa harus bayar parkir, antrian, dan pengeluaran tak terduga lainnya.
Cukup melakukan pembayaran dari handphone apa saja, duduk manis dirumah dan lakukan transaksi.
Program-program TREN-I trs dikembangkan dan saat ini telah hadir paytren Academy (sekolah digital), paytren umrah (peluang umrah) & Treni power penghemat BBM...serta masih banyak project2 Ust. YM kedepannya.
Visi TREN-I berjamaah membeli ulang Indonesia... InsyaAllah TREN-I akan menjadi gaya hidup atau TREN Indonesia yg semakin canggih, efektif dan efisien...
Komentar